Tak Hanya Enak dan Bergizi! Ini 5 Kenikmatan Probiotik Dalam Setiap Sisi Yoghurt

Kamis 18 Jan 2024 - 15:08 WIB
Reporter : POY
Editor : POY

Namun, tahukah Anda bahwa masih banyak manfaat lain dari kandungan yogurt yang sayang bila dilewatkan?

Berikut 5 manfaat yoghurt untuk kesehatan anda wajib kalian simak:

1. Sumber protein bagi tubuh

Protein amat penting dalam pertumbuhan dan perbaikan sel.

BACA JUGA:Yuk Simak! Ini 5 Manfaat Keajaiban Kecambah Untuk Kesehatan Yang Harus Kalian Tahu

Kekurangan protein dapat menyebabkan hilangnya massa otot, kesulitan berpikir, serta rapuhnya rambut, kulit, dan kuku.

Untungnya, yogurt mengandung sebagian besar protein yang Anda perlukan.

Setiap jenis yogurt mungkin mengandung protein dalam jumlah yang berbeda.

Apabila Anda mencari kandungan protein tertinggi, cobalah greek yogurt.

BACA JUGA:Mengapa Kacang Koro Perlu Masuk ke Dalam Menu Keseharian Anda? Ini 5 Manfaat dan Cek Faktanya!

Dalam 6 ons greek terkandung 15 – 20 gram protein yang kira-kira setara dengan 30% kebutuhan harian.

2. Menjaga kesehatan tulang dan gigi

Yogurt mengandung sejumlah zat gizi yang memberikan manfaat untuk kesehatan tulang, seperti kalsium, fosfor, dan kalium.

Beberapa jenis yogurt juga mengandung vitamin D yang membantu penyerapan kalsium.

BACA JUGA:Wajib Tahu! Ini 5 Kuliner Sehat Dengan Buah Anggur Resep dan Manfaat Untuk Hidup Sehat

Semua zat gizi tersebut diperlukan untuk menjaga kepadatan tulang dan gigi, serta mencegah osteoporosis.

Kategori :