5. Simit
Indonesia mengenal roti bulat yang berlubang tengahnya sebagai donat, tetapi di Turki terkenal dengan sebutan Simit.
Meskipun secara bentuk serupa, tetapi Simit dan donat berbeda banget, mulai dari segi ukuran, tekstur, cita rasa, dan topping-nya.
BACA JUGA:4 Manfaat Luar Biasa Sabun Pepaya Untuk Perawatan Kulit Anda
Cara membuatnya juga cukup unik.
Adonan tepung yang sudah kalis tak langsung dipanggang atau goreng, namun dicampurkan terlebih dahulu ke dalam sirup buah.
Setelah selang waktu tertentu, barulah mulai adonan tadi dipanggang bersama taburan biji wijen.
itulah 5 makanan khas turki yang enak dan gurih wajib coba*
Kategori :