Wisata 5 Kuliner Banten Menjelajahi Warung-Warung Tradisional

Kamis 26 Dec 2024 - 19:55 WIB
Reporter : Almi
Editor : Almi

KORANPAGARALAMPOS.CO- Banten merupakan salah provinsi yang terletak pada bagian barat pulau Jawa, Ternyata Banten memiliki banyak kuliner khas yang lezat.

Makanan khas Banten memang menjadi salah satu makanan yang paling diburu oleh pecinta kuliner karena nikmat rasanya.

Keunikan rasa dari rempah pilihan yang ada disekitar menjadikannya terasa istimewa, Kuliner khas banten juga bisa manjadi pilihan oleh oleh.

Siapa yang tak kenal Banten. Provinsi paling Barat di Pulau Jawa ini dulunya merupakan bagian dari Provinsi Jawa Barat.

BACA JUGA:Warisan Budaya Bengkulu 5 Kuliner Yang Tidak Boleh Dilewatkan

Namun kini, dengan Kota Serang sebagai ibu kotanya, Banten berdiri sendiri menjadi sebuah provinsi, yakni Provinsi Banten.

Banten punya banyak tempat wisata.

Dekatnya provinsi ini dengan Jawa Barat dan juga DKI Jakarta, membuat Banten menjadi tempat untuk refreshing sejenak.

Pantai Tanjung Lesung, Pantai Carita, Pantai Sawarna, dan juga Taman Nasional Ujung Kulon, sering kali jadi tempat semacam short escape bagi penduduk ibu kota.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Wisata Pali, Ada Desa Wisata Modong Danau Kapuk!

Berikut 5 makanan khas banten yang enak wajib cobain:

1. Sate Bandeng

Olahan ikan bandeng pada umumnya disajikan dalam bentuk yang masih utuh.

Bentuk ikannya masih terlihat. Entah itu bandeng presto, pindang bandeng, goreng ikan bandeng, atau pun sup ikan bandeng.

Nah di Banten, olahan ikan bandeng ini berbeda. Bandeng disajikan dalam bentuk sate bandeng.

Kategori :

Terkini

Sabtu 18 Jan 2025 - 16:41 WIB

Minim Menit Bermain di Persik

Sabtu 18 Jan 2025 - 16:38 WIB

Amad Diallo Cetak Hattrick

Sabtu 18 Jan 2025 - 16:34 WIB

KPK Garap Dirut RSUD Bandung Kiwari

Sabtu 18 Jan 2025 - 16:31 WIB

Dukung Asta Cita Presiden

Sabtu 18 Jan 2025 - 16:29 WIB

44 Rumah di Pangkalpinang Rusak