Baik Untuk Kesehatan Tubuh, Kenali 5 Manfaat Jalpeno Untuk Kesehatan Anda

Selasa 26 Dec 2023 - 12:07 WIB
Reporter : POY
Editor : POY

Vitamin C berperan sebagai antioksidan yang melawan kerusakan radikal bebas, sedangkan vitamin A penting untuk menjaga kesehatan mata sekaligus membantu perkembang sel-sel baru dalam tubuh.

Salah satu senyawa paling unik di dalam jalapeno adalah capsaicin, yakni ekstrak alkaloid dari cabe yang memberikan rasa khas pedas.

Capsaicin juga ikut menunjang berbagai manfaat kesehatan.

BACA JUGA:Yuk Cari Tahu, 5 Manfaat Luar Biasa Keunggulan Daging Kalkun Untuk Tubuh Anda

2. Menurunkan berat badan

Bagi Anda yang sedang berencana untuk menurunkan berat badan, ada kabar baik jika Anda doyan makanan pedas.

Menurut sebuah studi yang dimuat dalam Journal of Biological Chemistry, capsaicin yang terkandung dalam cabe jalapeno bisa membantu menurunkan

berat badan dengan cara memperlancar kerja metabolisme, meningkatkan pembakaran lemak, dan mengurangi nafsu makan.

BACA JUGA:Yuk Simak Sumber Vitamin! Inilah 5 Manfaat Kesehatan Dari Kandungan Nutrisi Buah Carica

Temuan ini juga diperkuat dengan penelitian dari Journal of Nutritional Science and Vitaminology, yang menemukan bahwa capsaicin dan senyawa serupa lainnya yang disebut capsaicinoid dapat meningkatkan metabolisme, sehingga berpotensi untuk lebih mudah menurunkan berat badan.

Selain meningkatkan metabolisme, suplemen dengan kandungan capsaicin.

3. Meredakan sakit perut

Umumnya, semua jenis cabe bisa menyebabkan atau bahkan memperburuk sakit perut.

BACA JUGA:Protein Nabati Berkualitas Tinggi, Inilah 5 Manfaat Kedelai Hitam Sebagai Sumber Utama

Namun, penelitian dari American Journal of Gastroenterology menyatakan bahwa capsaicin bisa

memberikan efek baik dalam mengurangi peradangan lambung, terutama yang diakibatkan oleh infeksi bakteri Helicobacter.

Kategori :