Inilah 4 Makanan Khas Magelang yang Sayang untuk Dilewatkan?

Selasa 18 Mar 2025 - 10:17 WIB
Reporter : Selvi
Editor : Almi

KORANPAGARALAMPOS.CO-Inilah 4 Makanan Khas Magelang yang Sayang untuk Dilewatkan?

Magelang ini merupakan wilayah di Jawa Tengah yang kerap dikunjungi wisatawan. 

Dan Selain lokasinya yang cukup dekat dengan Jogjakarta, wilayah yang memiliki julukan sebagai Kota Seribu Bunga ini memiliki deretan tempat wisata di Magelang yang memikat hati.

Dan Wisata di Magelang ini datang dari berbagai jenis, mulai dari alam, sejarah, sampai dengan kuliner.

BACA JUGA:Rahasia Kelezatan Lampung! Cobain 7 Kuliner Legendaris yang Harus Dicicipi Saat Berkunjung

Buat kalian yang tertarik dengan kuliner, banyak makanan khas Magelang yang sayang untuk dilewatkan.

Inilah 4 Makanan Khas Magelang yang Sayang untuk Dilewatkan:

Nasi Goreng Magelangan Pak Yatno

Kuliner ikonik lainnya dari Magelang yang terkenal di berbagai tempat adalah dengan Nasi Goreng Magelangan. 

BACA JUGA:Lezat dan Unik! Nikmati 5 Kuliner Khas Wonosobo yang Sayang Untuk Dilewatkan

Ini merupakan kombinasi nasi goreng yang dicampur dengan mie atau yang disebut dengan nasi goreng mawut.

Seperti kebanyakan nasi goreng, ada tambahan dengan daging ayam dan sayuran. 

Citarasanya yang manis, gurih, dan pedas. Salah satu tempat yang populer adalah dengan Nasi Goreng Magelangan Pak Yatno. 

Salah satu makanan khas dari Magelang malam hari yang patut dicicipi.

BACA JUGA:Mengenal Makanan Khas Maluku Utara, Yuk Cobain 5 Warisan Kuliner yang Kaya Rempah!

Kategori :

Terpopuler

Selasa 18 Mar 2025 - 17:54 WIB

BATAS SABAR

Selasa 18 Mar 2025 - 17:57 WIB

IKATRI Berbagi Kasih di Bulan Ramadhan

Selasa 18 Mar 2025 - 22:38 WIB

Wapada, Sedini Mungkin Cegah DBD