Sering kali, kue semprit kehilangan bentuk aslinya karena adonan terlalu lembek atau oven yang digunakan terlalu panas.
Oleh sebab itu, penting untuk memastikan adonan memiliki tekstur yang pas sebelum dicetak. Selain itu, suhu oven harus disesuaikan agar kue matang merata tanpa kehilangan bentuknya.
Biasanya, kue semprit dipanggang pada suhu sekitar 150–160 derajat Celcius selama 20–25 menit. Jika terlalu lama dipanggang, kue bisa menjadi terlalu kering dan kehilangan kelembutan khasnya.
Sebaliknya, jika terlalu cepat diangkat, kue bisa menjadi kurang renyah dan masih terasa mentah di bagian tengahnya.
BACA JUGA:Camilan Murah Meriah! Ternyata Begini Cara Membuat Gabin Tape Anti Gagal di Rumah
Dengan mengikuti resep yang tepat dan beberapa tips penting dalam proses pembuatannya, kamu bisa membuat kue semprit yang renyah, wangi, dan cantik seperti buatan toko kue profesional.
Kue semprit tidak hanya cocok untuk disajikan di rumah saat momen spesial, tetapi juga bisa dijadikan sebagai hantaran atau hadiah bagi orang terdekat.
Dengan sedikit latihan dan ketelitian, kamu bisa menghasilkan kue semprit yang enak dan sempurna setiap kali membuatnya.
Berikut ini dia resep kue semprit yang enak dan wajib anda coba mom:
BACA JUGA:Cobain Yuk! Resep Sate Bakso Ikan Saus Pedas Manis yang Bikin Ketagihan
Bahan-Bahan:
1 kg tepung terigu
1 bungkus blueband cake n cookies
550 gram blueband kiloan
BACA JUGA:Resep Pisang Molen Enak dan Renyah Begini Bikinya!
5 butir kuning telur