Mie Sop disajikan dengan kuah yang gurih dan cocok disantap sebagai hidangan berbuka puasa saat bulan Ramadan. Berbeda dari soto, bakso, atau mie ayam, Mie Sop memiliki cita rasa dan tampilan yang khas.
Di Pematang Siantar, makanan ini lebih mudah ditemukan di warung-warung kecil di perkampungan dibandingkan di pusat kota.
Bagi masyarakat Sumatera Utara, hidangan ini sudah sangat familiar, namun bagi wisatawan, mencicipi Mie Sop bisa menjadi pengalaman kuliner yang menarik.
Kategori :