Spesifikasi, Mobil Listrik Murah Toyota Mirip GAC Aion V

Senin 10 Mar 2025 - 15:08 WIB
Reporter : Aris
Editor : Almi

BACA JUGA:BYD M6 Puncaki Penjualan Mobil Listrik di Indonesia pada Januari 2025, Ini Detailnya!

BACA JUGA:Kantongi Sertifikasi TKDN! iPhone 16 Siap Dijual di Indonesia

Harga tersebut sekitar 30 persen lebih murah dari sedan listrik bZ3 yang duluan dijual di China.

Toyota mengklaim bZ3X menjadi SUV listrik pertama di China yang harganya bisa serendah 100 ribuan yuan.

Mobil ini juga menjadi SUV listrik kedua dari keluarga bZ di China.Namun Toyota disebut tidak berencana menjual bZ3X di luar pasar China.

Kategori :