Inilah 5 Manfaat Kacang Almond Untuk Kesehatan Tulang, Wajib Kalian Cek

Minggu 17 Dec 2023 - 04:05 WIB
Reporter : POY
Editor : POY

Almond merupakan salah satu jenis kacang yang dapat meningkatkan lemak baik dalam tubuh dan baik untuk kesehatan jantung.

Sebuah penelitian menunjukkan bahwa mengonsumsi kacang almond dengan pola makan tertentu, mampu menurunkan risiko terjadinya penyakit jantung koroner.

5. Mengendalikan kadar gula darah

BACA JUGA:Tak Hanya Lezat, Ini 5 Manfaat Kacang Arab Untuk Menangkal Radikal Bebas

Sebelumnya telah disebutkan bahwa kacang almond memiliki indeks glikemik yang rendah.

Hal ini menjadikan kacang almond baik untuk dikonsumsi oleh penderita diabetes tipe 2,

karena tidak menyebabkan lonjakan gula dalam darah.

Sebuah penelitian juga menunjukkan bahwa penderita diabetes tipe 2 yang mengonsumsi kacang almond, dapat memiliki kadar gula darah yang lebih terkontrol.

itulah 5 manfaat kacang almond yang sehat untuk pencernaan 

Kategori :