KORANPAGARALAMPOS.CO - Berikut Resep Bakwan Jagung Renyah dan Tidak Lembek yang Mudah Dibuat di Rumah yuk coba!
Bakwan jagung sendiri adalah camilan populer yang disukai banyak orang.
Dengan teksturnya yang renyah di luar namun lembut di dalam, ditambah lagi dengan rasa manis dari jagung,yamg menjadikannya pilihan sempurna untuk cemilan atau lauk pendamping.
Namun, seringkali kita menemui bahwa bakwan jagung yang lembek dan kurang renyah, yang tentu mengurangi kenikmatan saat menyantapnya.
BACA JUGA:Berikut ini Resep Kuah Bakso Gurih dan Segar, Jadi Menu Andalan wajib kalian coba!
Resep Bakwan Jagung Klasik RenyahBakwan jagung klasik ini sendiri adalah versi dasar yang menjadi favorit banyak orang.
Resep ini sendiri menghasilkan bakwan jagung yang renyah di luar namun tetap lembut di dalam.
Bahan-bahan:
2 buah jagung manis, dipipil
BACA JUGA:Sambel jengkol sederhana Yang wajib kalian cobain!
100 gram tepung terigu
2 sdm tepung beras
2 butir telur
3 siung bawang putih, dihaluskan
BACA JUGA:Rekomendasi Resep Telur Dadar Keriting Viral, Mudah Dibuat dan Rasanya Dijamin Lezat yuk cobain!