Melihat Warisan Kerajaan Sriwijaya! Ini Sejarah Candi Bumiayu di Pali

Sabtu 07 Sep 2024 - 22:54 WIB
Reporter : Reri Alfian
Editor : Almi

Nah, bagi detikers yang ingin berkunjung ke situs ini tidak perlu mengeluarkan uang untuk tiket masuk alias gratis.

Candi Bumiayu banyak ditemukan bagian-bagian yang telah runtuh.

Beberapa bagian tersebut kondisinya sebagian rusak tetapi sebagian masih utuh.

BACA JUGA:Benteng Fort Rotterdam, Saksi Sejarah Perlawanan Kerajaan Gowa

BACA JUGA:Mengenal Berbagai Sejarah dan Budaya Kerajaan Kutai

Contoh temuannya yaitu:

- Arca Singa, ditemukan di Candi Bumiayu 1, yang berarti binatang buas yang memiliki kekuatan besar untuk menjaga candi.

Arca tersebut dalam kondisi tegap seakan-akan siap menerkam.

- Stamba/arca Candrasangkala memiliki arti sebagai penanda tahun yang terdiri atas gajah, makhluk gana, dan singa yang melambangkan tahun 818 Saka atau 896 Masehi.

- Lingga dan Yoni yang melambangkan kesuburan dalam agama Hindu.

Kategori :