Belum Terungkap, 5 Fakta Keangkeran Gunung Dempo Sumsel, Nomor 4 Sering Dialami Pendaki, Ngeri!

Selasa 13 Aug 2024 - 21:36 WIB
Reporter : Edi
Editor : Almi

2. Siluman Harimau

Cerita tentang siluman Harimau di Gunung Dempo bukanlah isapan jempol belaka.

Dalam banyak legenda, manusia harimau disebut sebagai penjaga gunung yang tidak akan mengganggu selama tidak diganggu.

Ada banyak cerita tentang pendaki yang secara tidak sengaja melihat siluman ini dalam wujud harimau.

BACA JUGA: Aksi Nyata, BRIGADE dan Forpa Inisiasi Pembangunan Musholla di Pelataran Gunung Dempo

Manusia harimau ini dikaitkan dengan ilmu mistis dari silat Harimau, yang merupakan bagian dari tradisi dan kepercayaan lokal.

Silat ini tidak bisa dipelajari oleh sembarang orang dan hanya mereka yang terpilih yang bisa menerima wangsit langsung dari Suhu, atau guru besar yang memiliki ilmu Harimau.

Siapa sebenarnya Suhu ini masih menjadi misteri.

Apakah dia manusia, puyang (leluhur), atau makhluk halus? Hingga kini, misteri ini masih belum terjawab.

BACA JUGA:Eksplorasi Gunung Dempo: Jalur Pendakian dan Keajaiban Alamnya

Hal-hal mistis seperti ini memang sulit dijelaskan secara ilmiah, namun kehadirannya diakui oleh masyarakat sekitar.

3. Emas Murni di Gunung Dempo

Ada cerita menarik tentang adanya materi yang lebih murni dari emas di sekitar Gunung Dempo.

BACA JUGA:Pernah Kesini Ga Nih? Pesona Wisata Alam Gunung Dempo Pagaralam

Banyak temuan purbakala di daerah ini Pagaralam dan Lahat, yang berada di sekitar Gunung Dempo, banyak artefak prasejarah yang bernilai tinggi.

Kategori :