PAGARALAMPOS.CO- Anggur hijau mungkin tidak terlalu dikenal seperti anggur merah.
Namun, salah satu varian anggur hijau shine muscat terkenal memiliki rasa manis, bertekstur lebih padat, dan tidak memiliki biji.
Tidak hanya rasanya yang disukai, ada banyak manfaat anggur hijau yang bisa didapatkan dengan mengonsumsi buah yang mengandung banyak nutrisi baik di dalamnya ini.
Manfaat buah anggur hijau berasal dari nutrisi yang dikandungnya.
BACA JUGA:Kandungan Nutrisi Tersembunyi 6 Manfaat Buah Leci Yang Luar Biasa
Khasiat anggur hijau terbukti turunkan tekanan darah hingga menurunkan risiko penyakit kanker.
Dengan nutrisinya, khasiat anggur hijau baik untuk melindungi tubuh dari beragam risiko penyakit sekaligus meningkatkan kualitas fungsi tubuh.
Anggur hijau menjadi salah satu buah sehat yang baik dikonsumsi.
Selain rendah kalori dan mengandung nol gram lemak, buah ini memiliki banyak nutrisi baik di dalamnya, seperti air, protein, serat, vitamin C, dan lain-lain.
BACA JUGA:Ketua Umum PSSI Erick Thohir, Jelang Final Piala Dunia U-17 Jerman vs Prancis Tontonan Kelas Dunia
Manfaat anggur hijau didapatkan dari kalorinya yang rendah serta kandungan antioksidannya yang tinggi.
Mengonsumsi buah ini bisa memberikan beragam manfaat untuk kesehatan,
mulai dari menurunkan berat badan, mencegah munculnya keriput, hingga mencegah kanker.
Berikut 5 manfaat anggur hijau yang sehat dan bergizi wajib coba:
BACA JUGA:Melawan Radikal Bebas 5 Keunggulan Antioksidan Dalam Buah Langsat