Mengenal SPF Pada Tabir Surya Dan Manfaatnya Bagi Kesehatan Kulit

Kamis 06 Jun 2024 - 08:30 WIB
Reporter : Sindy
Editor : Almi

BACA JUGA:Euro 2024 - Frenkie de Jong Ambil Risiko Kesehatan Demi Belanda

Angka SPF dan Manfaatnya dalam Melindungi Kulit dari Sinar UV

SPF menunjukkan seberapa lama tabir surya dapat melindungi kulit dari sinar UV.

Semakin tinggi angka SPF, semakin lama dan lebih efektif perlindungannya.

Berikut adalah penjelasan tingkat proteksi berdasarkan angka SPF:

BACA JUGA:Kesehatan dan Kebersihan, Kunci Burung Murai Batu Gacor!

- SPF 15 memblokir 93% UVB

- SPF 30 memblokir 97% UVB

- SPF 50 memblokir 98% UVB

- SPF 100 memblokir 99% UVB

BACA JUGA:Bumil Mengalami Alergi Saat Hamil? Ini Dia 7 Cara Mengelola Gejala Tanpa Mengganggu Kesehatan Janin

Orang yang tinggal di daerah tropis atau sekitar garis khatulistiwa, seperti Indonesia,

dianjurkan untuk rutin menggunakan tabir surya dengan SPF minimal 30 saat beraktivitas di bawah matahari.

Tips Melindungi Kulit dari Sinar UV

Berikut beberapa tips untuk melindungi kulit dari sinar UV:

BACA JUGA:Cegah Stunting, Gencar PTM dan Penyuluhan Kesehatan

1. Menggunakan Tabir Surya dengan Benar

Oleskan tabir surya minimal 30 menit sebelum anda beraktivitas di luar ruangan.

Reaplikasikan setiap 2 jam, atau lebih sering jika SPF rendah atau setelah berenang atau berkeringat.

Di dalam ruangan, cukup gunakan sunscreen sekali saja, dan tidak perlu digunakan di malam hari.

BACA JUGA:Kaya Nutrisi dan Manfaat Kesehatan, dari Salak Bali

2. Memilih Tabir Surya dengan Label Broad Spectrum

Pastikan memilih tabir surya yang melindungi dari UVA dan UVB dengan label broad spectrum.

Sunscreen dengan SPF di bawah 30 hanya melindungi dari sunburn, bukan dari penuaan dini atau risiko kanker kulit.

3. Mengenakan Pakaian yang Tertutup  

Kategori :