Kamu Lelah? Inilah 5 Cara Sederhana Meningkatkan Energi dan Menghilangkan Ngantuk di Tempat Kerja

Minggu 05 May 2024 - 08:09 WIB
Reporter : POY
Editor : Almi

4. Jadilah Aktif

Sudah cukup minum, istirahat, dan mengkonsumsi kafein tetapi masih ngantuk saat meeting? Cobalah untuk berpartisipasi aktif. Libatkan diri dalam perbincangan dan diskusi dengan atasan juga rekan-rekan kerjamu.

Tetaplah fokus. Catat poin-poin penting yang dipaparkan, dan sampaikanlah pendapatmu dengan baik.

Dengan mencoba untuk aktif terlibat dan berperan dalam meeting yang berlangsung, tentu kamu akan merasa lebih semangat dan terdorong untuk tetap terjaga.

BACA JUGA:Tak Perlu Khawatir Berlebihan! Inilah 5 Tips Langkah Mengatasi Overthinking yang Efektif

5. Cuci Muka

Apakah semua usahamu untuk menghindari ngantuk saat meeting gagal? Masih juga merasa akan tertidur di tengah-tengah perbincangan penting?

Cobalah meminta izin untuk ke kamar mandi saat meeting sedang berlangsung. Cucilah muka dengan air dingin untuk membuatmu merasa segar lagi.

Bisa juga sedikit berjalan kaki di sekitar area kantor. Melakukan hal ini dapat membantumu menghilangkan rasa kantuk. Jangan terburu-buru. Pastikan kamu benar-benar tidak lagi mengantuk sebelum kembali ke ruangan meeting.

Kategori :