Ambil sedikit adonan, bulatkan dan pipihkan.
Taruh di loyang yang sudah disiapkan.
Buat lubang kecil di tengah adonan dan isi dengan selai strawberry secukupnya.
BACA JUGA:Cemilan Lebaran yang Memikat, Resep Kacang Mente Mentega Goreng Caramelized yang Renyah dan Gurih
Panggang Kue
Panggang kue dalam oven yang sudah dipanaskan selama sekitar 15-20 menit.
Atau hingga bagian bawah kue mulai berwarna keemasan.
Taburkan Gula Halus
BACA JUGA:8 Hidangan Menggugah Selera, Kuliner Khas Sumatera Selatan untuk Berbuka Puasa yang Menggoda
Setelah kue kering matang, keluarkan dari oven dan biarkan agak dingin.
Taburkan gula halus di atasnya sebagai hiasan.
Penyajian
Kue kering selai strawberry siap disajikan untuk keluarga dan tamu pada saat lebaran.
BACA JUGA:Rasakan Petualangan Lidah, Merayakan Keanekaragaman Kuliner Buka Puasa dari Sumatera
Nikmati kelezatannya bersama secangkir teh atau kopi.
Tips Tambahan