Indahnya Luar Biasa, Ini 6 Pesona Wisata di Kanada! Simak ini Penjelasannya

Indahnya Luar Biasa, Ini 6 Pesona Wisata di Kanada! Simak ini Penjelasannya-foto.net-net

PAGARALAMPOS.CO- Kanada, dengan nama asli Dominion of Canada, merupakan negara paling utara di kawasan Amerika Utara.

Kerajaan ini terbagi dalam 10 provinsi dan 3 teritori, dengan menganut sistem desentralisasi. 

Kanada berdiri pada tahun 1867, setelah disahkannya undang-undang Konfederasi.

Kemudian pada 15 Februari 1965, pemerintah menetapkan daun maple sebagai simbol Bendera Kanada yang berlaku hingga saat ini. 

BACA JUGA:Memikat Hati! Ini 5 Tempat Wisata di Jerman, Wajib masuk Wishlist Liburan Anda Tahun 2024

BACA JUGA:Sangat Recomended! Ini 12 Tempat Wisata di Negara Italia Terkenal Menawan, Salahsatunya Milan

Simbol daun maple ini tentu mempunyai makna filosofis mendalam yang menjadi ciri khas atau identitas bagi bangsa Kanada.

1. West Edmonton Mall

Terletak di Edmonton, Alberta, West Edmonton Mall adalah pusat perbelanjaan terbesar di Amerika Utara dan terbesar ke-5 di seluruh dunia. 

Lokasi ini sebelumnya merupakan mal terbesar di dunia dari tahun 1981 hingga 2004. 

BACA JUGA:5 Destinasi Wisata di Negara Hongkong, Buruan Planning untuk Liburan Tahun 2024 Sayang Untuk Dilewatkan!

BACA JUGA:Yuk Jelajahi,Inilah 7 Destinasi Wisata Terpopuler di Dunia Tepatnya Negara Hawaii yangSayang untuk Dilewatkan!

Dengan luas lebih dari 6 juta kaki persegi, mal ini berisi lebih dari 800 toko dan layanan, bersama dengan lebih dari 23.000 karyawan. 

Ada juga parkir untuk lebih dari 20.000 kendaraan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan