Sayur Kangkung Kunci Kelezatan dan 5 Manfaat Kesehatan Tersembunyi

Sayur Kangkung Kunci Kelezatan dan 5 Manfaat Kesehatan Tersembunyi-Foto : Net-net

PAGARALAMPOS.CO- Selama ini, kebanyakan orang hanya mengenal kangkung sebagai sayur yang dapat menimbulkan kantuk.

Padahal, kandungan serat, vitamin A, vitamin C, kalium, zat besi, kalsium, fosfor, dan senyawa antioksidan di

dalam kangkung dapat memberikan banyak manfaat untuk kesehatan.

Tidak hanya enak, sayur kangkung juga memiliki banyak nutrisi yang bermanfaat untuk kesehatan keluarga.

BACA JUGA:5 Manfaat Kacang Koro dan Kesehatan Otak Nutrisi Untuk Kinerja Mental Yang Unggul

Sayur berwarna hijau tua ini bermanfaat untuk mencegah anemia hingga menjaga kesehatan mata.

Kangkung menjadi salah satu sayuran yang tidak kenal musim dan mudah kamu temukan di mana saja.

Sayur kangkung juga memiliki rasa yang lezat dan bisa kamu olah menjadi berbagai macam hidangan. 

Ada banyak manfaat kangkung untuk kesehatan.

BACA JUGA:Mengungkap Keajaiban Zat Besi 5 Manfaat Yang Tak Terelakkan

Sayuran yang mudah ditemui di pasar dengan harga terjangkau ini mengandung ragam vitamin dan mineral penting yang sayang untuk dilewatkan.

Sama seperti sayuran berdaun hijau lainnya, manfaat kangkung untuk kesehatan ada banyak.

Tak hanya itu, sayuran ini juga mengandung banyak nutrisi sehingga dapat memberikan banyak manfaat untuk kesehatan tubuh.

Karena itu, konsumsi sayuran ini juga dapat menjadi pilihan menu sehat untuk mengoptimalkan kesehatan keluarga. 

Tag
Share