Mau Mudik Lebaran 2024? Ini 5 Tips Kesehatan Praktis Aman Untuk Para Pemudik Lebaran

Mau Mudik Lebaran 2024? Ini 5 Tips Kesehatan Praktis Untuk Para Pemudik Lebaran-Kolase by Pagaralampos.com-pagaralampos

BACA JUGA:Apa Itu Kebas? Lakukan 5 Tips Ini Mengatasi Kaki Kebas Dengan Peregangan Yang Tepat

Agar tetap terjaga dan fokus berkendara, jangan tunda untuk menepi lalu beristirahat atau tidur sejenak di pos kesehatan atau rest area segera setelah Anda merasakan tanda mengantuk dan kelelahan.

Dengan begitu, Anda pun dapat terhindar dari risiko terjadinya kecelakaan di perjalanan.

5. Kelola stres

Salah satu ciri khas perjalanan mudik adalah lalu lintas yang padat dan kemacetan berkepanjangan.

BACA JUGA:Penting! Inilah 5 Tips Mengatasi Dampak Negatif dari Orang Munafik

BACA JUGA:Catat Guyss! Lakukan 5 Tips Mengatasi Sifat Cengeng Dengan Mempertahankan Keseimbangan

Kondisi ini tak jarang membuat seseorang mudah merasa marah dan mengalami stres.

Untuk meredakan stres selama perjalanan, Anda dapat mendengarkan musik agar merasa lebih tenang atau mencoba teknik

relaksasi sederhana, yaitu dengan mengambil napas yang dalam dan menghembuskannya perlahan secara berulang.

Tag
Share