Sinopsis Drama The Game Towards Zero Kisah Pria yang Bisa Melihat Kematian, Nonton Yuk

Sinopsis Drama The Game Towards Zero Kisah Pria yang Bisa Melihat Kematian, Nonton Yuk-net-net

BACA JUGA:FIFA Matchday - Italia Menang Mudah, Ikut Tren Gol Cepat

Ia bisa melihat bagaimana seseorang akan mati. Ia juga bisa mengetahui apa yang akan terjadi kepada mereka tepat sebelum kematian itu tiba.

Uniknya, ia bisa melihat itu semuanya hanya dengan melihat mata mereka.

Bahkan, ia bisa melihat ramalan kematiannya juga. Anehnya, kemampuannya itu tidak bekerja kepada Seo Joon Young.

Kehidupan Seo Joon Young

BACA JUGA: 3 Pemain Pinjaman Berpotensi Bikin Cuan, AC Milan Full Senyum

Seo Joon Young merupakan seorang detektif dari Departemen Kejahatan dan Kekerasan Kepolisian Pusat.

Seo Joon Young selama ini menjalani kehidupan yang sulit. Saat ia masih kecil, Seo Joon Young sudah kehilangan sang ayah.

Sebab masa lalunya itulah, ia menyimpan luka yang dalam di hatinya. Sejak saat itu pula, ia tidak pernah mengandalkan dan bergantung dengan orang lain.

Dalam sinopsis The Game Towards Zero, kita akan menjadi saksi bagaimana takdir mempertemukan Seo Joon Young dengan Kim Tae Pyeong.

BACA JUGA:Swiss Open 2024 - Fikri/Bagas dan Gregoria Harus Puas Jadi Runner-up, Indonesia Bawa Pulang 1 Gelar

Seiring berjalannya waktu, keduanya bisa saling mengenal dan memahami satu sama lain.

Seo Joon Young berharap, bahwa dirinya bisa menyembuhkan luka Kim Tae Pyeong. Di lain sisi, ia juga ingin luka hatinya disembuhkan.

Sementara itu, Kim Tae Pyeong merasa aneh karena ia hanya tidak bisa meramalkan kematian Seo Joon Young. Setiap hari ia diselimuti dengan ketakutan dan kekhawatiran.

Hingga akhirnya ia menghadapi sebuah kebenaran yang tidak bisa ia ungkapkan.

Tag
Share