Tak Perlu Khawatir! Ini 5 Panduan Praktis Merawat Kulit Wajah Berminyak Dengan Benar

Tak Perlu Khawatir! Ini 5 Panduan Praktis Merawat Kulit Wajah Berminyak Dengan Benar-foto:net-net

BACA JUGA:Yuk Simak! 4 Tips Ampuh Mengatasi HP Yang Panas Agar Tetap Dingin dan Lancar

Sunscreen untuk kulit berminyak biasanya tersedia dalam sediaan gel atau spray agar lebih cepat terserap oleh kulit.

Untuk memaksimalkan perlindungan pada kulit wajah, Anda dianjurkan untuk mengoleskan sunscreen secara berkala setiap 2–3 jam sekali.

Anda bisa menggunakan sunscreen yang berbentuk bedak tabur atau spray agar lebih praktis.

Namun, Anda juga bisa mengoleskan ulang sunscreen setelah memastikan wajah dalam keadaan bersih.

BACA JUGA:Lagi Galau? Ini 5 Tips Efektif Mengatasi Rasa Galau dan Kembali Ceria

BACA JUGA:Mau Tahu? 5 Tips Mengatasi Lidah Pahit Saat Sakit Solusi Cepat dan Alami

2. Menggunakan kertas minyak

Ketika berpergian, selalu bawa kertas minyak di dalam tas Anda karena kertas ini dapat menjadi penyelamat ketika wajah mulai terlihat mengilap.

Cara mengatasi wajah berminyak dengan kertas minyak adalah dengan menempelkan kertas tersebut pada area wajah yang berminyak selama beberapa detik, lalu angkat.

Jangan menggosokkan kertas minyak ke kulit wajah karena justru bisa membuat minyak menyebar ke area wajah yang lain.

BACA JUGA:Tak Perlu Takut! 4 Tips Sederhana Untuk Tetap Menjaga Kesehatan Jantung Selama Berpuasa

BACA JUGA:Yuk Catat! 5 Tips Ampuh Untuk Mengatasi Rasa Lapar di Tengah Malam

3. Menggunakan clay mask

Kulit berminyak juga bisa diatasi dengan rutin mengaplikasikan masker wajah.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan