Drama Payback Penuh Aksi Balas Dendam yang Dibintangi Lee Sun Kyun, Berikut Sinopsisnya

Drama Payback Penuh Aksi Balas Dendam yang Dibintangi Lee Sun Kyun, Berikut Sinopsisnya-net-net

BACA JUGA:Yuk Catat! Ini Dia 5 Tips Nutrisi Sehat Untuk Puasa bagi Penderita Gagal Ginjal

Melalui penggambaran tokoh-tokoh di dalamnya, yang menolak untuk diam melihat kondisi timpang.

Sehingga melakukan perlawanan terhadap pihak otoritas yang sangat tidak kompeten serta berpotensi merugikan masyarakat karena tindakan tidak adilnya.

Jadwal Tayang Drama Payback

Selain sinopsis drama Payback, pihak produsen juga mulai merilis potongan adegan dan poster.

BACA JUGA:Mau Hidup Sehat? Ini Dia 5 Tips Menu Sahur Sehat Untuk Menjaga Energi Selama Puasa

Drama yang akan tayang di stasiun TV SBS ini, menggoda penonton dengan penggambaran poster dramatis.

Maka tak heran jika banyak penggemar drakor yang tidak sabar melihat aksi balas dendam di Payback.

Payback tayang pada 6 Januari 2023 lalu. Dengan jadwal penayangan 2 kali dalam seminggu, yakni setiap hari Jumat dan Sabtu.

Selain tayang di channel SBS, Payback juga bisa kita saksikan melalui situs streaming online. Seperti situs Disney+, Viu, Netflix serta Amazon Prime.

Penasaran bagaimana kelanjutan kisahnya? Jangan hanya membaca sinopsis drama Payback saja, catat juga tanggal tayangnya!

Tag
Share