Sinopsis Duty After School Siswa SMA Masuk Militer untuk Lawan Alien, ini Dramanya

Sinopsis Duty After School Siswa SMA Masuk Militer untuk Lawan Alien, ini Dramanya-net-net

BACA JUGA:Resepsi Pernikahan Reri & Meylinda Meriah

Karena kurangnya pasukan, semua universitas maupun sekolah menengah akan dibentuk pasukan cadangan.

Ketika pertahanan pasukan militer sudah tidak mampu menahan serangan para alien, maka mahasiswa dan siswa sekolah menengah akan mengambil alih garda terdepan.

Para Siswa Menghadapi Situasi yang Rumit

Dalam sinopsis Duty After School, kita juga akan melihat situasi rumit yang harus para siswa SMA hadapi.

BACA JUGA:Pernikahan Zery dan Popi Berlangsung Khidmat

Selama ini, mereka sudah belajar dengan keras untuk ujian masuk universitas dan mempersiapkan rencana pendidikan.

Namun, mereka harus menerima kenyataan jika ujian tersebut tidak akan berlangsung tahun ini. Sebaliknya, mereka harus berlatih untuk menjadi pasukan cadangan.

Kedatangan Lee Choon Ho dan Kim Won Bin

Kedatangan Lee Choon Ho dan Kim Won Bin ke sekolah menengah, akan menjadi kelanjutan sinopsis Duty After School.

BACA JUGA:Pj Wako dan Pj TP-PKK Dianugerahi Gelar Ningkat Kehormatan

Lee Choon Ho adalah seorang pemimpin peleton yang selalu mengutamakan kedisiplinan dan kemampuan.

Sedangkan Kim Won Bin adalah seorang sersan yang tegas. Keduanya mendapatkan tugas untuk datang ke sekolah menengah dan melatih para siswa.

Lee Choon Ho memberikan pelatihan yang ketat kepada para siswa. Namun, ia memiliki rasa kepedulian yang tinggi terhadap mereka.

Pemeran karakter Lee Choon Ho adalah Shin Hyun Soo. Shin Hyun Soo merupakan aktor Korea Selatan yang lahir pada 8 Juli 1989.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan