Apakah Daun Mimba Baik Untuk Ginjal? Ini 5 Sumber Antioksidan Alami Untuk Menyehatkan Tubuh Anda!

Apakah Daun Mimba Baik Untuk Ginjal? Ini 5 Sumber Antioksidan Alami Untuk Menyehatkan Tubuh Anda!-foto:net-net

BACA JUGA:Pernah Cobain? Inilah 5 Manisnya Kehangatan Tropis Mengenal Lebih Dekat Apa Manfaat Mangga!

Daun ini juga bersifat antivirus, antibakteri dan antikanker yang dapat membantu meningkatkan kesehatan tubuh.

Manfaatnya mulai dari meningkatkan kesehatan rambut hingga organ hati dan ginjal.

Daun mimba adalah tanaman tradisional yang bersifat antibakteri, antivirus dan antikanker.

Manfaatnya mampu meningkatkan kesehatan rambut dan kulit. Tanaman mimba banyak ditemukan di India.

BACA JUGA:Tahukah Kamu? Ternyata Ini 5 Manfaat Protein Kunci Penting Dalam Pemeliharaan Otot dan Pertumbuhan

Tanaman ini diketahui memiliki beragam manfaat karena mengandung 140 senyawa aktif yang dapat memberikan efek antioksidan dan antiradang.

Daun mimba telah digunakan untuk pengobatan tradisional sejak dulu kala.

Manfaat daun mimba untuk kesehatan pun beragam, mulai dari meningkatkan kesehatan gigi, mengontrol kadar gula darah, hingga menjaga kesehatan hati dan ginjal.

Setiap bagian dari tanaman mimba, mulai dari akar, bunga, biji, kulit, hingga daunnya, sudah sejak lama dijadikan sebagai obat tradisional untuk mengatasi beragam gangguan kesehatan.

BACA JUGA:Sudah Tahu Belum? Ini Dia Rahasia Kesehatan Terungkap 5 Manfaat Luar Biasa Kacang Buncis!

Tanaman mimba yang memiliki nama asli Azadirachta indica ini banyak ditemukan di negara tropis seperti India, Pakistan, Kamboja, Laos, Myanmar, Thailand, dan Vietnam.

Pohon mimba memiliki ketinggian sekitar 15 – 20 meter.

Daun ini selalu hijau dan merontokkan daun saat musim kering.

Daunnya menyirip dan panjangnya 20 – 40 cm.

Tag
Share