Apa Itu Daun Kenikir? Mengenal Lebih Jauh 5 Manfaat Luar Biasa dari Daun Kenikir Untuk Kesehatan!
Apa Itu Daun Kenikir? Mengenal Lebih Jauh 5 Manfaat Luar Biasa dari Daun Kenikir Untuk Kesehatan!-foto:net-net
BACA JUGA:Mengapa Ceker Ayam Layak Dicoba? Yuk Intip 5 Manfaat Kesehatan dan Rasa Yang Menggoda!
Berikut ini dia 5 manfaat daun kenikir untuk kesehatan tubuh anda yuk simak:
1. Mencegah penyakit kronis
Manfaat daun kenikir yang sangat penting bagi tubuh adalah mencegah berbagai penyakit kronis seperti penyakit jantung dan kanker.
Hal ini karena daun kenikir mengandung antioksidan yang tinggi.
Antioksidan adalah senyawa unik yang bertugas untuk menangkal efek buruk dari serangan radikal bebas yang masuk ke dalam tubuh.
Jika tidak segera dihentikan, radikal bebas ini dapat berkembang menjadi penyakit kronis.
Daun kenikir termasuk salah satu sayuran penyumbang antioksidan terbaik yang mudah didapatkan, salah satunya termasuk daun kenikir.
Menurut hasil penelitian yang dimuat dalam Global Journal of Pharmacology, dari sekitar 37 jenis sayuran mentah yang diujicobakan,
BACA JUGA:Tak Hanya Sekedar Nutrisi! Ini Dia 5 Mengungkap Keajaiban Pisang Manfaat Kesehatan dan Kecantikan
daun kenikir atau ulam raja ternyata mengandung jenis antioksidan flavonoid yang tinggi.
2. Mencegah gangguan pencernaan
Selain mencegah berbagai penyakit kronis, para peneliti meyakini bahwa flavonoid yang terkandung dalam sayuran ini juga dapat mencegah gangguan pencernaan.
Flavonoid adalah jenis antioksidan yang telah terbukti khasiatnya untuk memperkuat daya tahan tubuh agar terhindar dari berbagai jenis penyakit akibat radikal bebas.