Menakjubkan! Ini 6 Wisata Terbaru 2024 di Jawa Barat, Ada Apa Aja Yah?

Menakjubkan! Ini 6 Wisata Terbaru 2024 di Jawa Barat, Ada Apa Aja Yah?--

PAGARALAMPOS.CO - Menakjubkan! Ini 6 Wisata Terbaru 2024 di Jawa Barat, Ada Apa Aja Yah?

Jawa Barat adalah sebuah Provinsi di Indonesia, yang mana ibukotanya berada di Kota Bandung. 

Perkembangan Sejarah menunjukkan bahwa Provinsi Jawa Barat merupakan Provinsi yang pertama dibentuk di wilayah Indonesia 

1. Curug Cipurut

Curug Cipurut berada di tengah-tengah Gunung Burangrang Pengunjung harus menempuh perjalanan sekitar 20 menit dari perkampungan sekitar dan melewati area perkebunan teh.

BACA JUGA:Jangan Dilewatkan, Inilah 5 Wisata di Negara Bahrain, Buruan Planning Liburan ke Luar Negeri bersama Keluarga

Sedikitnya terdapat tiga bagian curug, yaitu curug utama dengan ketinggian 25-30 meter yang terdapat di ujung tebing. 

Dua curug lainnya, jadi spot bersantai dan berseluncur ria karena bidang lebih landai.

2. Curug Leuwi Hejo

Leuwi Hejo merupakan wisata Jawa Barat Bogor yang memiliki suasana alam yang masih asri. 

BACA JUGA:Banyak yang Nggak Tau, 5 Tempat Wisata Terbaru 2024 di Selangor, Cocok Untuk Quality Time Bersama Keluarga

Disini pengunjung dapat menyaksikan aliran sungai dengan airnya yang jernih dan segar. 

Tak lupa, curug yang indah mengalir deras melalui aliran sungai tersebut. 

Meski harus melewati jalan yang cukup terjal untuk sampai pada kawasan ini, seluruh perjuangan akan terbayar tuntas ketika mendapati keindahan alam yang begitu memesona.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan