Tak Sekedar Protein! Ini Dia 5 Rahasia Rasa Unik Memahami Telur Bebek Dalam Kuliner Anda

Tak Sekedar Protein! Ini Dia 5 Rahasia Rasa Unik Memahami Telur Bebek Dalam Kuliner Anda-foto:net-net

BACA JUGA:Hobby Berselancar? Yuk Intip 5 Manfaat Berselancar Air Mengarungi Gelombang Dengan Kecepatan dan Keahlian!

Salah satu kandungan dalam telur bebek, yaitu kolin, berperan besar dalam reaksi biokimia pada otak.

Kolin juga mempercepat pelepasan protein asetilkolin pada otak.

Protein tersebut membantu otak untuk menjalankan fungsi-fungsi dasar, termasuk memori.

Kadar asetilkolin yang rendah sering kali berkaitan dengan penyakit Alzheimer.

BACA JUGA:Pernah Makan Ikan Laut? Ini Dia 5 Manfaat Budidaya Ikan Air Tawar Sebagai Peluang Bisnis Yang Menjanjikan

Oleh karena itu, asupan kolin yang Anda dapat dari telur bebek juga turut mencegah terkena penyakit Alzheimer.

3. Mencegah penyakit kardiovaskular dan stroke

Jumlah kolesterol pada kuning telur bebek memang tergolong tinggi.

Namun, ternyata beberapa penelitian menemukan fakta bahwa telur bebek justru memberi manfaat kesehatan untuk jantung dan pembuluh darah Anda.

BACA JUGA:Pernah Coba? Ini 5 Manfaat Kesehatan Sari Kurma Yang Luar Biasa Meningkatkan Energi dan Vitalitas Anda

Ini karena telur bebek mengandung asam oleat yang tinggi.

Menurut sebuah studi dari Olives and Olive Oil in Health and Disease Prevention, asam oleat diyakini dapat menurunkan kolesterol jahat serta tekanan darah.

Akan tetapi, penting untuk diingat bahwa Anda masih harus tetap membatasi konsumsi telur bebek mengingat kolesterol yang terkandung di dalamnya cukup tinggi.

4. Meningkatkan sistem imun tubuh

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan