Yuk Healing! Ini Dia 7 Referensi Tempat Wisata di Negara Vietnam, Dijamin Betah Ga Mau Pulang

Yuk Healing! Ini Dia 7 Referensi Tempat Wisata di Negara Vietnam, Dijamin Betah Ga Mau Pulang-net-net

PAGARALAMPOS.CO- Vietnam dijuluki sebagai Negeri Naga Biru, hal ini karena negara tersebut adalah salah satu negara Asia Tenggara.

Yang mengikuti jejak para naga Asia seperti Singapura, Hongkong, Korea Selatan, dan juga Taiwan.

Vietnam terkenal dengan julukan negara dengan sistem irigasi terbaik. 

Oleh sebab itu, sumber daya pertanian masih menjadi bidang yang memberikan kontribusi yang besar bagi masyarakat Vietnam.

BACA JUGA:Berharap Ada Peningkatan Wisatawan

BACA JUGA:Tawarkan Pesona Wisata yang Menarik di Gunung Singgalang! Simak Fakta Menariknya Disini!

1. Terowongan Cu Chi

Kalau Anda ingin mempelajari sejarah Vietnam, Anda dapat mengunjungi tempat wisata di Vietnam yang satu ini. 

Terowongan Cu Chi adalah jaringan terowongan yang dibangun oleh Vietcong pada masa Perang Vietnam. 

Terowongan ini terletak di distrik Cu Chi, di barat laut kota Ho Chi Minh, Vietnam.

BACA JUGA:Wonderfull Indonesia! Inilah 7 Tempat Wisata di Sumatera Selatan Patut Dikunjungi, No 6 dan 7 Ada di Pagaralam

BACA JUGA:Palembang Ga Pernah Gagal! Inilah 6 Rekomendasi Tempat Wisata di Palembang Sumsel, Wajib Dikunjungi lurrr

Jaringan terowongan ini memiliki panjang lebih dari 250 kilometer. 

Ada dua titik masuk yang bisa anda gunakan untuk mengunjungi terowongan ini. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan