8 Rekomendasi Wisata di Kota Tua Jakarta, Siap Menemani Liburan Akhir pekan Anda!

8 Rekomendasi Wisata di Kota Tua Jakarta, Siap Menemani Liburan Akhir pekan Anda!-foto.net-net

BACA JUGA:Anton Radianto: Kite Jeme Bebudaye, Siap Majukan Wisata dan Budaya Kota Pagaralam

7. Museum Wayang

Bagi pengunjung yang tertarik dengan dunia pewayangan di Indonesia, wajib mengunjungi Museum Wayang. 

Di sana, ada banyak koleksi wayang dari berbagai daerah. 

Selain itu, tempat ini juga sering mengadakan pagelaran sampai atraksi wayang, lho!

BACA JUGA:Pulau Samosir, Destinasi Wisata Budaya di Tengah Danau Toba yang Megah

BACA JUGA:Ekowisata di Kepulauan Seribu, Membangun Kesadaran Lingkungan

8. Kawasan Kali Besar

Wisata Kota Tua Jakarta selanjutnya adalah Kali Besar. 

Kini kawasan Kali Besar sudah didesain secara rapi dan modern ala Sungai Cheonggyecheon di Seoul, Korea Selatan. 

Di sini, ada pula taman dan pedestrian terapung yang sesuai untuk dijadikan latar foto.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan