5 Tempat Wisata Spot Terbaik di Kota Tua Jakarta, yang Wajib Dikunjungi Saat Liburan!

5 Tempat Wisata Spot Terbaik di Kota Tua Jakarta, yang Wajib Dikunjungi Saat Liburan!-foto.net-net

BACA JUGA:5 Destinasi Wisata Air Terjun di Bogor, Dijamin Menyejukkan dan Memiliki Pesona yang Indah

Wisatawan dapat menelusuri jejak sejarah Jakarta dari masa prasejarah hingga berdirinya kota Jayakarta pada tahun 1527.

Museum ini memiliki arsitektur yang mirip dengan Istana Dam di Belanda. 

Di dalam bangunan para pengunjung dapat melihat ruang pengadilan dan ruang-ruang bawah tanah yang pernah digunakan sebagai penjara.

Walaupun beberapa kali mengalami renovasi, tapi bangunan yang satu ini masih tetap mempertahankan struktur aslinya. 

BACA JUGA:5 Rekomendasi Wisata di Bogor, yang Pastinya Bikin Kamu Betah dan Pikiran Tenang

BACA JUGA:Woah Menakjubkan! Inilah 8 Rekomendasi Wisata di Probolinggo, Salahsatunya Gili Ketapang

Tidak hanya bangunan, Museum Fatahillah juga memiliki taman yang terletak dibelakang bangunan.

Di taman tersebut para pengunjung dapat melihat koleksi prasasti nisan peninggalan orang Belanda. 

Oh ya, saat mengunjungi Museum Fatahillah jangan lupa juga untuk melihat Meriam Sijagur yang cukup populer.

5. Jembatan Kota Intan

BACA JUGA:Mari Intip 5 Tempat Wisata di Probolinggo, dengan Daya Tarik yang Unik dan Menarik untuk Dikunjungi

BACA JUGA:Woah Menakjubkan! Inilah 8 Rekomendasi Wisata di Probolinggo, Salahsatunya Gili Ketapang

Jembatan ini merupakan jembatan tertua yang ada di Indonesia. 

Jembatan Kota Intan dibangun pada tahun 1628 oleh pemerintah VOC yang saat itu menjadi penguasa. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan