Suka Makan Petai? Ini 5 Keajaiban Petai Menyingkap Nutrisi dan Khasiatnya Yang Luar Biasa!

Suka Makan Petai? Ini 5 Keajaiban Petai Menyingkap Nutrisi dan Khasiatnya Yang Luar Biasa!-foto:net-net

BACA JUGA:Yuk Kenali Apa Saja Manfaat Mengkudu? Ini 5 Khasiat Luar Biasa Buah Mengkudu Untuk Kesehatan Anda!

Memang, tak semua orang menyukai sayuran yang bernama latin Parkia speciosa ini.

Banyak yang khawatir akan mengalami bau mulut setelah memakannya.

Namun, sebenarnya banyak nutrisi dalam petai yang baik untuk tubuh.

Bahkan karena hal ini juga petai kerap dimanfaatkan sebagai bahan untuk obat tradisional.

BACA JUGA:Apakah Kumis Kucing Mempunyai Manfaat? Yuk Simak 5 Manfaat Luar Biasa Untuk Tubuh Anda!

Berikut inilah 5 manfaat petai untuk kesehatan anda yang harus kalian coba dirumah:

1. Sumber antioksidan yang baik

Petai mengandung flavonoid, sebuah senyawa bioaktif yang bersifat antioksidan.

Antioksidan akan menangkal radikal bebas, hal itu yang membuat petai dapat membantu cegah diabetes, kanker, aterosklerosis, dan penyakit kronis lainnya.

BACA JUGA:Yuk Cari Tahu! 5 Rahasia Kecantikan Alami Manfaat Luar Biasa dari Temulawak, Cek Faktanya!

Manfaat petai yang satu ini bahkan pernah dibuktikan pada penelitian yang dilakukan pada 2013.

Ditemukan bahwa kandungan dan aktivitas antioksidan yang terdapat pada petai cenderung lebih tinggi dibandingkan sayuran lainnya, terutama pada polong dan bijinya.

2. Berpotensi mengendalikan gula darah

Ternyata, petai juga memiliki potensi untuk mengontrol kadar gula darah.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan