Apakah Vitamin B Mempunyai Manfaat? Yuk Simak 5 Pentingnya Vitamin B Dalam Menjaga Kesehatan Harian Anda

Apakah Vitamin B Mempunyai Manfaat? Yuk Simak 5 Pentingnya Vitamin B Dalam Menjaga Kesehatan Harian Anda-Foto : Net-net

BACA JUGA:Waduh! Ternyata Ini 5 Rahasia Kesehatan Tersembunyi Menggali Manfaat Luar Biasa dari Kunyit

Sumber makanan yang kaya akan vitamin B2 adalah sayur, nasi, susu, dan telur.

Namun, hindari makanan ini dari paparan langsung sinar matahari, karena merusak vitamin B2 itu sendiri.

3. Vitamin B6 untuk Menjaga Metabolisme

Nah, dilansir dari National Institutes of Health, vitamin B6 memiliki peran untuk metabolisme tubuh.

BACA JUGA:Yuk Cari Tahu! 5 Rahasia Kecantikan Alami Manfaat Luar Biasa dari Temulawak, Cek Faktanya!

Tidak hanya itu, vitamin B6 berfungsi untuk mengedarkan oksigen ke seluruh tubuh melalui pembuluh darah.

Jenis vitamin B ini juga menjaga otot, saluran pencernaan, dan beberapa bagian dari imunitas tubuh.

Pada pria, diperlukan asupan harian vitamin B6 sebesar 1,4 miligram.

Sedangkan untuk wanita, kebutuhan hariannya sebesar 1,2 miligram.

BACA JUGA:Manfaat Ikan Sarden Untuk Kesehatan Apa Saja? Yuk Intip 6 Sajian Gizi Tinggi dan Rasa Lezat

4. Vitamin B7 (biotin)

Vitamin B7 juga bermanfaat untuk membantu tubuh mengubah makanan menjadi energi.

Selain itu, vitamin B7 diketahui berperan dalam menjaga kesehatan kulit, rambut, mata, hati, dan sistem saraf,

serta merupakan nutrisi yang penting selama kehamilan guna mendukung pertumbuhan janin yang sehat.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan