8 Rekomendasi Wisata Pantai di Sukabumi, Siap Menemani Liburan Anda bersama Keluarga di Tahun 2024

8 Rekomendasi Wisata Pantai di Sukabumi, Siap Menemani Liburan Anda bersama Keluarga di Tahun 2024-foto:net-net

BACA JUGA:Menakjubkan Keren Abisss, 8 Tempat Wisata di Wonosobo dengan Panorama Alam yang Luar Biasa, Cek Lokasinya

Pantai Cimaja sudah terkenal sebagai pantai surfing sejak tahun 1970-an. 

Pantai ini juga selalu mengadakan kejuaraan berselancar tingkat dunia.

6. Pantai Karang Hawu

Pantai selanjutnya yang masih berada di kawasan Pelabuhan Ratu adalah Pantai Karang Hawu. 

BACA JUGA:5 Destinasi Wisata Menarik dan Recomended dengan Pesona Alam Luar Biasa di Wonosobo, Jangan Lupa Liburan guys

Ciri khas pantai ini adalah bebatuan karang yang menjorok ke laut. Hawu berasal dari bahasa Sunda yang berarti tungku atau alat masak tradisional. 

Pantai ini dinamakan Karang Hawu karena di pantai ini terdapat sebuah karang yang berlubang sehingga bentuknya mirip seperti tungku.

Jadi Instagramable Setelah Revitalisasi Namun, wisatawan harus berhati-hati karena ombak di Pantai Karang Hawu cukup besar.

7. Pantai Gado Bangkong 

BACA JUGA:6 Objek Wisata di Sumatera Utara sangat Recomended untuk Planning Liburan di Tahun 2024, Yuk Simak Ulasannya

Pantai Gado Bangkong merupakan pantai yang berada di pusat Kota Pelabuhan Ratu. 

Pada zaman kolonial Belanda, tempat yang menjorok ke laut ini merupakan pelabuhan bongkar muat bagi kapal-kapal yang merapat ke pantai. 

Saat ini, kawasan Pantai Gado Bangkong dalam tahap revitalisasi. 

Rencananya, Pantai Gado Bangkong akan ditata serta dipercantik menjadi Alun-alun Pelabuhan Ratu.

Tag
Share