Rekomendasi Alat Olahraga Kaki untuk Membentuk Otot yang Kuat
Rekomendasi Alat Olahraga Kaki untuk Membentuk Otot yang Kuat-Foto : Net-Net
BACA JUGA:Inilah Cara agar Anak Jago Olahraga
Bantalan busanya sangat nyaman dan lembut, sehingga tidak akan melukai kaki.
Bentuknya juga portable sehingga mudah dibawa kemanapun.
Ada 3 slot baut sehingga Moms bisa mengatur ketinggian alat olahraga kaki ini sesuai kebutuhan.
Bisa memiliki alat ini dengan kisaran harga Rp35.000 - Rp40.000.
BACA JUGA:Macam-Macam Olahraga Air Selain Renang
3. FITS Resistance Band Yoga
Buat yang suka dengan Yoga, maka alat olahraga kaki yang satu ini diperlukan.
Alat ini bisa membantu menjaga atau membentuk bagian tubuh, membakar lemak, mengencangkan otot, dan meningkatkan kekuatan saat latihan.
Adapun alat ini tersedia dalam 5 level resistensi yang berbeda-beda tergantung dari kekuatan, yakni:
BACA JUGA:5 Stadion Sepak Bola Terbaik di Dunia
Level 1 (X-Light) : 3 - 5 lb (1.5 - 2.5kg), Level 2 (Light) : 10 - 12 lb (5 - 6kg)
Level 3 (Medium) : 15 - 20lb (7-9kg), Level 4 (Heavy) : 25 - 30 lb (11.5-14kg)
Level 5 (X-Heavy) : 35 - 40 lb (15.75 -17kg)
Anda bisa membeli alat ini dengan harga Rp24.000 - Rp150.000.