Timnas Malaysia Kalah Telak, Lawan Yordania di Laga Perdana Piala Asia 2023

Timnas Malaysia Kalah Telak, Lawan Yordania di Laga Perdana Piala Asia 2023-Foto : Net-Net

BACA JUGA: Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong, Kesal Melihat Keputusan Wasit Ilgiz Tantashev

Memasuki babak kedua, Yordania tampak masih tetap menguasai jalannya pertandingan.

Malaysia yang tertinggal tiga gol di babak pertama juga bermain lebih terbuka dan terus mencoba untuk mencari gol balasan.

Akan tetapi, lima menit menjelang berakhirnya waktu normal, Yordania justru kembali memperlebar keunggulan melalui sepakan indah Mousa Tamari dari luar kotak penalti.

Gol itu sekaligus menutup pertandingan dengan skor 4-0 untuk kemenangan Yordania.

BACA JUGA:Iran Puncaki Klasemen Grup C

Dengan kemenangan tersebut, Yordania sementara ini memimpin puncak klasemen Grup E, sama-sama mengantongi 3 poin dengan Korea Selatan di urutan kedua.

Sedangkan Malaysia harus menghuni dasar klasemen karena kalah selisih gol dari Bahrain

Sumber:superball.bolasport.com

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan