Jalankan Amanah dengan Penuh Tanggungjawab
Editor: Almi
|
Jumat , 12 Dec 2025 - 16:20
Jalankan Amanah dengan Penuh Tanggungjawab--Madhon/Pagaralampos
Lebih lanjut, ia menjelaskan rotasi jabatan adalah bagian dari dinamika organisasi untuk mengoptimalkan potensi ASN, memperbarui semangat kerja, dan meningkatkan efektivitas penyelenggaraan pemerintahan.
Dengan pelantikan Sekda definitif dan rotasi jabatan ini, Pemerintah Kota Pagar Alam berharap tercipta tata kelola pemerintahan yang semakin solid, profesional, dan responsif dalam menjawab kebutuhan masyarakat.