Federasi Bola Voli Korea Selatan (KOVO), Mengumumkan Pemberlakuan Kuota Asia Liga Voli Korea 2024-2025

Federasi Bola Voli Korea Selatan (KOVO), Mengumumkan Pemberlakuan Kuota Asia Liga Voli Korea 2024-2025-Foto : Net-Net

BACA JUGA:Chelsea Ajukan Penawaran Untuk Bek Tengah Elit Eropa

Megawati terpilih dalam KOVO Asiafacter Draft 2023 yang berlangsung pada 21 April 2023.

Selain Mega, Mediol Stiovanny Yoku masuk ke dalam 7 pemain terpilih di antara 23 pemain Asia yang mengonfirmasi keikutsertaan untuk seleksi pemain asing pada  Liga Voli Korea ini.

Namun, pemain yang akran disapa dengan Medi ini batal bermain pada Liga Voli Korea Selatan, V-League, untuk musim 2023-2024.

Pemain terbaik putri terbaik Proliga 2023 itu tergeser dalam kuota pemain kuartal Asia pada klub GS Caltex Seoul KIXX.

BACA JUGA: Tiga Pemain Timnas Indonesia, Bisa Buat Bahaya Menghadapi Iran Pertandingan uji Coba di Qatar

Medi sebenarnya sudah lolos dalam draft yang digelar KOVO pada April 2023 melalui seleksi lewat tayangan video.

Akan tetapi, GS Caltex memutuskan untuk melakukan pergantian pemain karena alasan taktik. Medi yang seorang hitter, digantikan pemain berposisi setter.

Namun, kendala jadwal yang berbenturan dengan agenda klub dan tim nasional membuat pemain putri dipilih berdasarkan video pertandingan mereka.

Megawati menjadi pemain Indonesia pertama yang terpilih.

BACA JUGA:Tajon Buchanan: Pemain Serba Bisa, Siap Beradaptasi Dengan Gaya Permainan Inter Milan

Pemain dengan postur 185cm akhirnya bergabung dengan tim Daejeon JungKwanJang Red Sparks. Red Sparks mendapatkan urutan ketiga dalam draft kali ini.

Sumber:bolasport.com

Tag
Share