Keajaiban Produk Alami! Inilah 5 Manfaat Sarang Burung Walet Untuk Kesehatan Cek Faktanya

Keajaiban Produk Alami! Inilah 5 Manfaat Sarang Burung Walet Untuk Kesehatan Cek Faktanya-Foto: net-net

PAGARALAMPOS.CO- Sarang walet terbuat dari air liur burung walet sarang ini memiliki tekstur kering.

Namun, setelah diolah, teksturnya berubah menjadi lebih lembut dan kenyal.

Manfaat sarang walet berasal dari kandungan fenilalaninnya.

Kandungan ini mampu meningkatkan kinerja sistem saraf pusat, sehingga dapat mencegah berbagai masalah otak, termasuk depresi.

BACA JUGA:Mengenal Lebih Jauh Apa Itu Jamu Biji! 5 Manfaat Buah Tropis Penuh Gizi Untuk Kesehatan Tubuh Anda

Tak hanya mencegah gangguan otak, sarang walet juga memiliki beberapa kandungan baik.

Di antaranya energi, mineral, fosfor, antioksidan, karbohidrat, kalsium, lemak dan protein.

Sarang burung walet sudah sejak lama diolah menjadi makanan eksotis dengan harga jual fantastis.

Namun, di balik harganya yang selangit, sarang burung walet juga dicari karena dipercaya memiliki beragam kandungan gizi dan manfaat untuk tubuh.

BACA JUGA:Selain Bergizi, Ini 5 Manfaat Rumput Laut Sumber Mineral dan Nutrisi Yang Luar Biasa

Sesuai dengan namanya, bahan makanan ini berasal dari sarang burung walet.

Sarang burung walet ini bermukim di wilayah Asia Tenggara, salah satunya di Indonesia.

Awalnya, burung walet membuat sarang dari air liurnya yang dilakukan secara bertahap sampai mengeras dengan sendirinya.

Burung ini biasanya tinggal di dalam gua, tekstur liurnya yang lengket berfungsi merekatkan sarang ke langit-langit atau dinding teratas gua agar tidak mudah jatuh.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan