Keajaiban Herbal Indonesia! Mengenal 5 Manfaat Brotowali Peran Penting Bagi Kesehatan

Keajaiban Herbal Indonesia! Mengenal 5 Manfaat Brotowali Peran Penting Bagi Kesehatan-Foto : Net-net

yang memiliki efek menurunkan kadar gula darah.

Beberapa studi laboratorium dan penelitian pada hewan telah menunjukkan bahwa ekstrak brotowali dapat meningkatkan sensitivitas insulin dan mengurangi peningkatan kadar gula darah setelah makan.

3. Mengobati penyakit kulit

Selain diminum, brotowali dapat digunakan sebagai obat luar untuk mengobati penyakit kulit, seperti kudis.

BACA JUGA:Ternyata Ini Dia, 5 Manfaat Kafein Untuk Kesehatan Jantung Fakta-Fakta Yang Perlu Diketahui!

Sifat antioksidan dan antiradikal kuat yang terkandung dalam brotowali terbukti dapat membantu mengobati penyakit kulit. 

Journal of Pharmacology & Pharmacotherapeutics mengatakan bahwa batang brotowali sama ampuhnya dengan permethrin atau obat kudis. 

Hal ini karena kandungan berberine di dalam brotowali.

Kandungan ini memiliki sifat antibakteri dan antijamur sehingga membunuh tungau parasit penyebab kudis dan mencegah penyebarannya.

BACA JUGA:Kuliner Tradisional Menggoda! Ternyata Ini 5 Manfaat Santan Sebagai Sumber Lemak Sehat

4. Mengurangi risiko kanker

Brotowali juga bermanfaat untuk mengurangi risiko terjadinya kanker.

Manfaat ini berkat kandungan flavonoid yang ada pada brotowali 

Flavonoid memiliki sifat antioksidan yang dapat membantu melindungi sel-sel tubuh dari kerusakan oksidatif.

BACA JUGA:Wajib Banget Kamu Tahu! Ini 5 Perlindungan Sel Kunci Kesehatan Dengan Manfaat Selenium

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan