Rahasia Kecantikan Dari Alam, Inilah 5 Manfaat Luar Biasa dari Bunga Lawang Yang Harus Kalian Tahu!

Rahasia Kecantikan Dari Alam, Inilah 5 Manfaat Luar Biasa dari Bunga Lawang Yang Harus Kalian Tahu!-Foto: net-net

BACA JUGA:Berkilau dan Memikat! Menggali 5 Manfaat Serum Bulu Mata Untuk Tampilan Mata yang Mempesona

Berkat senyawa bioaktif yang terkandung di dalamnya, bunga lawang dipercaya bisa membantu mengobati flu, batuk, sakit perut, hingga gangguan menstruasi.

Berikut 5 manfaat bunga lawang untuk kesehatan anda yang harus kalian tahu:

1. Antijamur dan antibakteri

Manfaat bunga lawang yang pertama ialah berfungsi sebagai antijamur dan antibakteri.

BACA JUGA:Seru Banget! Ini 5 Menikmati Manfaat Positif Menyaksikan Konser Musik

Menurut Korean Journal of Medical Mycology, esktrak tanaman yang satu ini memiliki sifat antijamur dan antibakteri alami.

Bunga lawang mampu mengendalikan jenis jamur tertentu seperti Candida albicans.

Jamur yang satu ini menjadi penyebab infeksi yang paling umum.

Biasanya Candida albicans dapat tumbuh tanpa terkendali dan menyebabkan penyakit kandidiasis.

BACA JUGA:Yuk Cari Tahu, 5 Manfaat Luar Biasa Kopi Hijau Untuk Kesehatan Tubuh Anda

Selain itu, para ilmuwan di Taiwan juga menemukan ada empat senyawa antimikroba di dalam bunga lawang yang efektif mengatasi 70 strain bakteri yang resistan alias kebal terhadap obat.

2. Berfungsi sebagai antioksidan

Bunga lawang mengandung minyak esensial linaool dan vitamin C yang merupakan sumber antioksidan.

Antioksidan adalah senyawa alami yang melindungi sel tubuh dari kerusakan akibat radikal bebas dan racun lingkungan seperti asap rokok dan polusi udara.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan