Makanan Khas Medan, Dengan Rasa Yang Menggelegar?
Makanan Khas Medan, Dengan Rasa Yang Menggelegar?-pagaralampos-foto:kolase pagaralampos.co
KORANPAGARALAMPOS.COM-Makanan Khas Medan, Dengan Rasa Yang Menggelegar?
Pergi melancong ke Medan tak akan lengkap rasanya jika belum mencicipi makanan khas dari Medan.
Selain mengunjungi berbagai tempat wisatanya, kalian dan keluarga juga bisa kulineran di kota yang populer disebut sebagai Melayu Deli ini.
Inilah Makanan Khas Medan, Dengan Rasa Yang Menggelegar:
BACA JUGA:Mangga Sticky Rice sampai Pad Thai, Lezatnya Kuliner Bangkok Gak Main-main!
1. Mie Gomak
Makanan khas dari Medan yang wajib kalian coba salah satunya adalah mie gomak.
Panganan satu merupakan masakan khas dari tanah Batak Toba termasuk dengan Sibolga dan Tapanuli.
Nama gomak diambil dari cara penyajiannya, yaitu dengan digomak-gomak (digenggam pakai tangan).
BACA JUGA:Kuliner Khas Pekanbaru, Perpaduan Rasa Melayu dan Warisan Budaya
Seiring dengan perkembangan zaman, cara penyajiannya tidak lagi menggunakan tangan.
Karena bentuk mie gomak panjang seperti lidi, dengan menu ini sering disebut spaghetti Batak.
2. Lontong Medan
Saat kalian melancong ke medan, kalian wajib mencoba menu lontong Medan.