Keseimbangan Nutrisi, 5 Peran Penting Lemak Nabati Dalam Diet Sehat Anda Yuk Cek Faktanya!
Keseimbangan Nutrisi, 5 Peran Penting Lemak Nabati Dalam Diet Sehat Anda Yuk Cek Faktanya!-Foto : Net-net
BACA JUGA:Rasakan Kelezatan! Inilah 5 Manfaat Sehat Dengan Olahan Buah Kawista
5. Membantu penyerapan vitamin
Vitamin terbagi menjadi dua kelompok, yakni vitamin larut lemak dan vitamin larut air.
Vitamin yang tergolong larut lemak yakni vitamin A, D, E, dan K.
Sementara itu, vitamin larut air terdiri atas vitamin B kompleks dan C.
BACA JUGA:Menggali Kesehatan! Ini 5 Manfaat Ajaib Kacang Panjang Yang Perlu Anda Ketahui
Meski sering mengonsumsi vitamin, tubuh tidak akan mampu menyerapnya bila Anda kekurangan asupan lemak.
Menambahkan minyak nabati ke dalam makanan sehari-hari merupakan cara yang paling mudah untuk memenuhi kebutuhan lemak.