Wow Inilah Hidangan Khas Samarinda?

Wow Inilah Hidangan Khas Samarinda?-pagaralampos-foto:kolase pagaralampos.co

BACA JUGA:Menikmati Kelezatan Kuliner Khas Betawi Yang Otentik Lezat!

Gado-gado khas dari Samarinda dikenal memiliki ciri khas pada bumbu kacangnya yang lebih kental, dengan rasa yang lebih manis dibandingkan dengan gado-gado khas daerah lain.

Hidangan ini disajikan dengan beberapa sebah jenis sayuran, tahu, tempe, juga lontong. 

Hidangan ini sangat cocok untuk kalian yang mencari makanan sehat dan bergizi dengan rasa yang tetap lezat. 

Roti Jala Samarinda

BACA JUGA:Jalan-jalan Ke Kota Cirebon Jangan Lupa Cicipi Kelezatan Kulinernya Yang Otentik!

Roti Jala Samarinda, merupakan makanan yang terbuat dari dengan adonan tepung terigu yang dicetak membentuk seperti jala. 

Adonan ini kemudian dipanggang hingga dengan matang. 

Di Samarinda hidangan ini biasa disantap bersama dengan kuah kari yang gurih. 

Teksturnya yang lembut, sangat cocok dijadikan sebah menu cemilan atau sarapan

BACA JUGA: Mencicipi Kelezatan Kuliner Khas Cirebon Yang Mengggugah selera!

Lontong Tahu Samarinda

Lontong Tahu Samarinda adalah sebah hidangan yang terdiri dari lontong yang disajikan bersama tahu goreng, tauge, kemudian disiram bumbu kacang.

Rasa gurih dan manis pedas berpadu menjadi satu, menciptakan sensasi dengan rasa yang menyegarkan di mulut. 

Lontong Tahu Samarinda, seringnya dinikmati untuk dengan menu sarapan atau makan sore yang ringan tetapi mengenyangkan. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan