Percepat Pengerjaan Tol Palembang-Betung

Percepat Pengerjaan Tol Palembang-Betung --P

“Dengan strategi pengaspalan ini, pengguna jalan akan merasakan kenyamanan lebih, karena permukaan aspal tahan cuaca. Jalan Tol Palembang – Betung Seksi 1-2 diharapkan dapat memangkas waktu tempuh Palembang ke Betung dari 3 jam menjadi hanya 1 jam,” lanjutnya.

BACA JUGA:Dukung Swasembada Pangan, Monitoring Lahan Pangan Bergizi

Ia mengatakan hingga saat ini progres pembebasan lahan telah mencapai 90,16 persen. Namun, masih terdapat beberapa titik yang dalam proses penyelesaian.

“Kami mengharapkan dukungan semua pihak dalam mempercepat proses pembebasan lahan, sehingga pembangunan JTTS ruas Palembang–Betung–Jambi dapat segera selesai tahap konstruksinya. Sinergi yang kuat antara semua pihak akan mempercepat realisasi infrastruktur ini demi kemajuan dan konektivitas kedua wilayah,” kata dia. (Reza20/CE-V)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan