Jarang Diketahui! Inilah 5 Manfaat Kesehatan Kembang Kol Penuh Antioksidan dan Serat Alami

Jarang Diketahui! Inilah 5 Manfaat Kesehatan Kembang Kol Penuh Antioksidan dan Serat Alami-Foto: net-net

PAGARALAMPOS.CO- Kembang kol adalah sejenis sayuran yang termasuk dalam keluarga Brassicaceae.

Bagian yang biasanya dikonsumsi adalah kepala bunga yang terdiri dari kelopak-kelopak bunga yang masih belum terbuka.

Kembang kol memiliki warna yang bervariasi, mulai dari putih, ungu, hijau, hingga kuning, tergantung pada jenisnya.

Di dalamnya mengandung folat, serat, magnesium, potassium, dan berbagai jenis vitamin.

BACA JUGA:Keajaiban Jamur Shimeji, Ini Dia 5 Manfaat Jamur Shimeji Untuk Menurunkan Berat Badan Secara Alami

Kembang kol dapat dimasak dan disajikan dalam berbagai cara, seperti direbus, dipanggang, atau sebagai bahan baku hidangan. 

Sesuai dengan namanya, sayuran ini memiliki bentuk yang menyerupai kembang dan kerap dinikmati dengan cara ditumis atau direbus.

Tak hanya tinggi serat dan mineral, kembang kol juga kaya akan antioksidan sehingga dapat melindungi tubuh dari berbagai penyakit.

Tak hanya nikmat dikonsumsi, ada beragam manfaat kembang kol yang dapat Anda peroleh.

BACA JUGA:Ternyata Ini Dia, 5 Kelezatan Buah Naga Dengan Manfaat Kesehatan Tinggi

Sayuran yang mirip dengan brokoli ini mengandung beragam nutrisi, seperti vitamin, mineral, dan serat yang tentunya baik bagi kesehatan tubuh.

Kembang kol mengandung banyak nutrisi dan senyawa tanaman yang baik untuk kesehatan tubuh.

Khasiatnya, termasuk menurunkan berat badan dan mencegah penyakit jantung hingga kanker.

Berikut inilah 5 manfaat kembang kol yang sehat dan segar untuk kesehatan:

Tag
Share