Liga Inggris - Chelsea Kalahkan Wolverhampton Wanderers 3-1

Liga Inggris - Chelsea Kalahkan Wolverhampton Wanderers 3-1-pagaralampos-

Tiga gol kemenangan Chelsea dijaringkan oleh Tosin Adarabioyo, Marc Cucurella, dan Noni Madueke.

Sedangkan satu gol tim tamu dijaringkan Matt Doherty.

BACA JUGA:Liga Spanyol - Rapor Buruk Barcelona Berlanjut, Ditahan Getafe

BACA JUGA:Inter Milan Dilaporkan Menyiapkan, Tawaran Mendatangkan Sadio Mane dan Nuno Tavares

Hasil positif ini membuat Chelsea kini mengoleksi 40 poin dari 22 pertandingan Tim asuhan Enzo Maresca menggeser Manchester City yang harus rela turun ke posisi kelima.

Man City yang mulai keluar dari situasi sulit menempati posisi kelima dengan mengemas 38 poin.

Chelsea berada di bawah Nottingham Forest, Arsenal, dan pemuncak klasemen Liverpool.

The Reds menempati posisi puncak dengan keunggulan enam poin atas Arsenal yang nangkring di posisi kedua klasemen Liga Inggris.

BACA JUGA:AC Milan Sudah Siapkan Rencana Rekrut Joao Felix

BACA JUGA:Gol Spektakuler Lautaro Martinez, Inter Milan Sikat Empoli

Sementara itu, Wolves tetap di posisi ke-17 dengan membukukan 16 poin Koleksi poin Wolves ini sama dengan yang dipunyai Ipswich Town, tim yang menghuni posisi ke-18 atau zona degradasi Liga Inggris.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan