Bak Surga Dunia, Ini Dia 6 Destinasi Wisata Curug Di Bandung Yang Menyejukkan dan Memanjakan Mata

Bak Surga Dunia, Ini Dia 6 Destinasi Wisata Curug Di Bandung Yang Menyejukkan dan Memanjakan Mata-Wisato.id-Wisato.id

Curug Pengantin ini masih terletak di wilayah Kabupaten Bandung Barat dan tepatnya di jalan Cihanjuang.

BACA JUGA:Mari Intip, Panorama Alam 3 Destinasi Wisata Air Terjun Di Kalimantan Tengah Ini Ulasannya!

Dan curug ini wajib kamu jelajahi karena kalau tidak kamu pasti akan menyesal, deh.

2. Curug Tilu Leuwi Opat

Curug Tilu Leuwi Opat ini masih satu kawasan dengan curug Aseupan yaitu di daerah Parongpong.

Curug tersebut memiliki pesona alam air terjun yang tak diragukan lagi, karena tempatnya yang indah dengan adanya dinding bebatuan yang menjuntai keatas ketika kita menyusuri pelosok air terjun.

Sambil menikmati adanya turunan air yang cukup deras, tapi jangan lupa pakai perlengkapan anti basah, yah.

BACA JUGA:Bikin Betah Ga Mau Pulang! Wisata Alam Air Terjun Terindah Di Sulawesi Selatan, Simak Penjelasannya!

Disini juga menyediakan wisata outbound sehingga kamu bisa merasakan sensasi yang menegangkan sekaligus menawan karena suasananya.

3. Curug Malela

Curug Malela merupakan destinasi wisata air terjun yang penuh eksotis dengan rimbunan-rimbunan tumbuhan sehingga menawarkan alam yang asri dan indah.

Memiliki titik-titik curug di sekitarannya, itu mengapa Curug Malela sering dijuluki The Little Niagara dari Indonesia.

Pokoknya di curug Malela ini memang terkenal dengan berbagai segala keindahannya.

BACA JUGA:WOW Keren! Panorama Surgawi Wisata Alam Aek Sijorni Padang Sidempuan, Baca Sampai Habis!

Jadi, kamu turis lokal kudu wajib mengunjungi curug tersebut yang berlokasi di Kampung Manglid, Desa Cicadas, Kecamatan Rongga, Kabupaten Bandung Barat. Kamu pasti akan takjub dengan keindahannya yang luar biasa.

Tag
Share