Inilah Destinasi Wisata di Cilacap, Yuk Kunjungi!

Inilah Destinasi Wisata di Cilacap, Yuk Kunjungi!-pagaralampos-foto:kolase pagaralampos.co

BACA JUGA:Destinasi Wisata Klaten Jawa Tengah Dengan Pemandangan Spektakuler

Biasanya wisatawan mengunjungi mulai dari sebuah pelabuhan perikanan Samudera sampai bibir pantai Areal 70. 

Di Pantai Teluk Penyu sendiri terdapat pengembangan sebuah penyu yang jumlahnya lumayan banyak. 

Jika kalian berniat mengunjungi Pantai Teluk Penyu, kalian bisa melihat penyu – penyu yang dibudidayakan di sini. 

3. Segara Anakan

BACA JUGA:Tempat Wisata di Samarinda, Jangan Sampai lupa Mengunjunginya!

Segara Anakan adalah sebuah laguna yang memisahkan antara Pulau Jawa dengan sebuah Pulau Nusakambangan. 

Laguna merupakan sebuah kawasan air asin yang terpisah dari sebuah lautan dan dihuni oleh berbagai jenis ikan dan tanaman mangrove. 

Di destinasi wisata Cilacap ini, kalian bisa merasakan sebuah kesejukan angin sambil menikmati pemandangan hijau dari laguna, ataupun menyewa kapal kecil untuk menikmati semua keindahan yang ada di tempat tersebut.

4. Curug Mandala

BACA JUGA:Destinasi Wisata Alam Bersejarah di Kebumen dengan Legenda Mistis

Selain pantai, kalian juga bisa menemukan sebuah wisata air terjun di Cilacap yang menyegarkan, lho! Lokasinya berada di sebuah Desa Mandala. 

Untuk menuju kesini kalian harus bersiap dengan perbekalan fisik yang kuat, karena harus melewati sebuah bukit yang lumayan menguras tenaga. 

Namun lelah selama perjalanan akan terbayarkan dengan sebuah kesegaran air terjun yang memancar deras dari sela – sela bebatuannya.

Tag
Share