Atasi! Ini 7 Tips Memutihkan Kuku yang Kuning

Atasi! Ini 7 Tips Memutihkan Kuku yang Kuning-ilustrasi-ilustrasi

Kamu hanya perlu menggosokkan kulit jeruk tersebut ke kuku-kuku tangan dan kakimu. 

BACA JUGA:Catat! Ini 10 Tips Belanja Bulanan Agar Hemat

Lakukan dengan rajin agar hasilnya maksimal.

2. Kulit Lemon
Sama seperti kulit jeruk, kamu juga bisa memutihkan kuku dengan kulit lemon. 

Cara dengan memeras kulit lemon hingga keluar seperti spray air dan arahkan langsung ke kuku satu per satu. 

Lakukan dengan rutin agar proses pemutihan ini berjalan cepat.

BACA JUGA:Jomblo Bahagia! Ini 4 Tips yang Harus Kamu Lakukan

3. Baking Soda
Cara memutihkan kuku selanjutnya adalah dengan menggunakan baking soda. 

Baking soda akan mampu mengangkat noda kuning pada kuku, dan cara ini pun dinilai cukup efektif serta aman dilakukan. 

Gunakanlah 3 sendok teh baking soda dan tambahkan sedikit air hingga teksturnya menjadi pasta. 

Oleskan pada bagian kuku satu persatu dan diamkan hingga mengering dengan sendirinya.

BACA JUGA:Perhatikan! Ini 5 Tips Chat Untuk PDKT Agar Cepat di Terima

4. Pasta Gigi
Bahan yang biasa kamu gunakan setiap hari juga ternyata mampu memutihkan kukumu. 

Bahan tersebut adalah pasta gigi. 

Sebelum mengoleskan pasta gigi tersebut ke kukumu, pastikan agar kukumu dalam keadaan bersih. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan