Yuk Cari Tahu, 5 Manfaat Bawang Dayak Untuk Menyokong Sistem Imun Tubuh

Yuk Cari Tahu, 5 Manfaat Bawang Dayak Untuk Menyokong Sistem Imun Tubuh-Foto: net-net

BACA JUGA:Yuk Cari Tahu, Daun Salam Sebagai Penurun Gula Darah 5 Manfaat Untuk Kesehatan Diabetes

4. Meningkatkan kepadatan tulang

Penelitian terbitan Pharmacognosy Journal (2018) menemukan bahwa pemberian ekstrak bawang sabrang dalam dosis tinggi (18 mg/200 g)

selama 21 hari meningkatkan kadar kalsium tulang, massa tulang, dan panjang tulang.

Meski begitu, hasil penelitian ini masih terbatas pada tikus lab setelah pengangkatan indung telur untuk menghentikan produksi estrogen.

BACA JUGA:Ternyata Ini Dia, Meningkatkan Imunitas Tubuh 5 Manfaat Kayu Sencang Untuk Kesehatan

Perempuan usia menopause berisiko mengalami osteoporosis.

Pasalnya, menopause menurunkan kadar hormon seksual estrogen yang juga memperkuat tulang.

Meski demikian, masih butuh lebih banyak lagi riset sains mendalam terkait khasiat bawang dayak yang satu ini.

5. Menurunkan kadar kolesterol

BACA JUGA:Yuk Cari Tahu, Makanan Sehat Dengan 5 Manfaat Sorgum Kreatifitas Dapur Untuk Kesehatan Anda

Masih dari penelitian yang sama dengan sebelumnya, hasil studi juga menunjukkan bahwa kadar kolesterol jahat (LDL)

dan lemak dalam darah (trigliserida) menurun karena bawang dayak.

Peningkatan lemak darah dan trigliserida disebabkan kadar estrogen tubuh meningkat. 

Estrogen ternyata juga bisa mengontrol kadar kolesterol jahat dan lemak dalam darah.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan